Pengelolaaan perpustakaan di lingkungan kampus Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) dilakukan secara terpusat. Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (UPDMB) memiliki akses ke perpustakaan universitas. Koleksi perpustakaan terdiri dari buku text book pendukung pembelajaran, termasuk buku fiksi. Selain itu terdapat koleksi CD-ROM, CD, VCD dan DVD. Terdapat juga koleksi publikasi jurnal, koran harian, serta majalah.
Untuk dapat meminjam koleksi perpustakaan diharuskan memilliki kartu anggota.
Perpustakaan beroperasi pada :
Senin s.d. Jum’at – Jam : 08.30 -19.30
Sabtu – Jam : 08.00 – 17.00
Untuk akses katalog publik daring dapat meng-klik : library.moestopo.ac.id